Era Digital, Semua Bisa Jadi Jurnalis, Polisi, Jaksa , Hakim dan Rakyat Boleh, Ini Penjelasan Pengacara Agus Flores

Jakarta, Zaman Sekarang Sudah Tabu dengan aturan mengikat, karena Zaman Sekarang Kebebasan Digital.
Pengguna Handphone Androit, diperkirakan sudah mencapai 281 Juta Jiwa.
” Jadi Konsumen Pengguna HP Androit , jika menggunakan Fasilitas untuk memotret atau menulis kejadian , sudah tergolong Jurnalis, bagaiman kita bisa menahan, tidak akan bisa, ini zaman digital Bro,” tegas Pengacara Agus Flores yang juga Wartawan Senior ini.
Ketum Perkumpulan Wartawan Fast Respon (PW FRN) ini menjelaskan, untuk kedudukan Jurnalis sekarang berbeda dengan zaman tempo doloe, sangat terbatas, tapi sekarang Media mereka hanya dengan Handphone Adroid sudah dikatakan Fasilitas Media Yang Ampuh.
Apalagi Dunia Digital sekarang , telah difasilitasi Akun Medsos.
” Ada FB, Tiktok , Dan lain lain itu sudah bagian fasilitas media, disiapkan untuk para jurnalis,” tegas Agus Kepada Media , Minggu (14 /1).
Sehingga Polisi, Jaksa dan Hakim , pengguna media tersebut, sehingga bisa dikatakan Jurnalis, apalagi mereka menggunakan fasilitas Medsos mempublikasikan kegiatan.
” Jadi sekarang Jurnalis tidak boleh dikengkang lagi, bukan zamannya,” ujar Agus.
Menurut Agus Jurnalis itu Konsepnya kegiatan menghimpun berita, mencari fakta, dan melaporkan peristiwa.
” Jurnalis itu dalam konsep media, berasal dari perkataan journal, artinya catatan harian mengenai kejadian sehari-hari, jadi media sekarang Handphone Androit,” ujar Agus.